Nuansa yang disajikan pun sangat islami, sehingga mata, hati dan pikiran tetap terjaga.
Sampai disana pas siang hari. Ba'da dzuhur udah sampe. saatnya berburu buku.
Ngomong-ngomong event ini dihadiri banyak penerbit buku islami terkenal macam Mizan, Syamil(ini mah penerbit Al-Qur'an), dan sebagainya.
Nggak usah takut buat dateng, karena semuanya menarik.
Sebenarnya mau bahas lebih banyak
Langsung berburu buku-buku yang menarik.
No comments:
Post a Comment
Your Comment is Our Order, Your Majesty